Jum'at 26 Mei 2017 Haflatul imtihan merupakan salah satu budaya yang dilakukan oleh pondok pesantren di seluruh Indonesia. Tradisi ini biasanya dilakukan di akhir pelajaran menyambut bulan suci Ramadhan agar ilmunya manfaat dan barokah. Hal itu disampaikan Pengasuh Pondok Pesantren Hati sekaligus Mustasyar PCNU Kabupaten Probolinggo H. Hasan Aminuddin dalam kegiatan Sya'ban