Hasil Drawing Perempatfinal Liga Champions 2016/2017

Hasil Drawing babak perempatfinal Liga Champions musim 2016/2017 sudah dilakukan di markas UEFA di Nyon , Swiss

 Hasil Drawing Perempatfinal Liga Champions 2016/2017


 AGEN SBOBET

SBOBET INDONESIA ~ Di perempatfinal Liga Champions musim ini akan terjadi 2 bigmatch yang mempertemukan Bayern Munchen VS Real Madrid dan Juventus VS Barcelona,ulangan final Liga Champions musim 2-15/2016.

Tim kejutan Leicester City akan berjumpa wakil dari Spanyol dan finalis musim lalu,Atletico Madrid. Tim wakil dari Jerman,Borussia Dortmund akan bertemu tim kuda hitam AS Monaco yang secara mengejutkan menyingkirkan Manchester City yang dilatih Pep Guardiola.

Reuni akan terjadi di partai Bayern Munchen VS Real Madrid.Carlo Ancelotti akan bertemu mantan tim nya Real Madrid.Ancelotti membawa Real Madrid meraih gelar ke 10 Liga Champions bersama assistennya kala itu,Zinedine Zidane yang sekarang menjadi pelatih Real Madrid.Pertemuan keduanya akan menarik.

Sedangkan di partai keempat akan terjadi ulangan Final Liga Champions musim 2015/2016 yang mempertemukan wakil Italia Juventus VS Barcelona.Di final,Barcelona mampu mempencundangi Juventus dengan skor 3-1.Ini akan menjadi pertandingan yang sangat seru.

 AGEN TOGEL ONLINE
Pertemuan Bayern Munchen melawan Real Madrid seperti ulangan pada musim 2013-2014. Saat itu, Real Madrid mengubur impian Bayern Munchen lolos ke final dengan kemenangan agregat 5-0.

Adapun bagi Juventus, laga menghadapi Barcelona bisa menjadi sebuah balas dendam. Juventus pernah gagal mengangkat trofi Liga Champions setelah kalah 1-3 dari Barcelona pada final di Olympiastadion, Berlin, Sabtu (6/6/2015).

Leg pertama perempat final akan berlangsung pada 12-13 April 2017, sementara leg kedua dipertandingkan pada 19-20 April 2017. Tim yang disebut pertama akan lebih dahulu bertindak sebagai tuan rumah.

Berikut ini adalah hasil undian perempat final Liga Champions 2016-2017 :

Atletico Madrid Vs Leicester City 

Borussia Dortmund Vs AS Monaco 

Bayern Munchen Vs Real Madrid 

Juventus Vs Barcelona 
Sumber : UEFA

 AGEN IBCBET

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :